LUKISAN EKSPRESIF INKBLOT DAN TIUPAN
1. LUKISAN EKSPRESIF INKBLOT
INK BLOT |
Alat
dan Bahan :
1.
Kertas gambar
2.
Cat warna
3.
Kuas
Langkah-
Langkah Membuat :
1. Siapkan kertas gambar, langsung dilipat
2. Buka lipatan, lalu teteskan cat warna beberapa
warna
3. Tutuplah lipatan tadi, tepuk-tepuk dengan
tangan dan biarkan sebentar
4. Bukalah lipatan tersebut. Anda dapat melihat
hasil lukisannya.
2. LUKISAN EKSPRESIF TIUPAN
LUKISAN TIUPAN |
Alat
dan Bahan :
1.
Kertas gambar
2.
Cat warna
3.
Kuas
4.
Sedotan minuman
Langkah-
Langkah Membuat :
1. Siapkan kertas gambar
2. Siapkan cat warna
3. Teteskan beberapa warna yang diinginkan pada
kertas
4. Kemudian tiup kesegala arah yang diingikan
menggunakan sedotan minuman
5. Lakukan langkah tersebut sampai warna yang
diinginkan
6. Biarkan kering
7. Lukisan ekspresi telah selesai
NOVI AYUNINGTIAS WIDIANTI
10141063 / 4B / 21
PGSD
IKIP PGRI MADIUN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar